Inspirasi
Berbagi Kebahagiaan, Dompet Dhuafa Lampung Bersama Himpunan Mahasiswa UNILA dan Sejumlah Komunitas Bagikan School Kit Ke Penyintas Banjir
LAMPUNG SELATAN – KolaborAksi Dompet Dhuafa dan Gabungan Himpunan Mahasiswa Universitas Lampung (UNILA) menyalurkan sebanyak 25 paket school kit untuk anak-anak penyintas banjir Lampung Selatan, di Desa Banyumas, Kecamatan Candipuro, […]
Relawan Medis: Belum Merasa Puas Jika Belum Membantu Semua Penyintas
CIANJUR, JAWA BARAT — Lusinda Pebrian (24), salah seorang relawan medis Dompet Dhuafa dalam percepatan penanganan gempa bumi Cianjur menceritakan pengalamannya selama menangani penyintas di Cianjur. Ia merupakan warga asli […]
Perempuan Tangguh di Jalur SAR Cianjur
CIANJUR, JAWA BARAT — “Awalnya dari rasa takut. Jangankan evakuasi, dengar kata innalillahi aja tidurnya tidak nyenyak,” terang Erika Widianti (23). Erika merupakan anggota Dompet Dhuafa Volunteer (DDV) Jawa Barat. […]
Dompet Dhuafa Raih Penghargaan Terbaik 2 Kategori Filantropi di SDGs Action Award 2022
JAKARTA — Dompet Dhuafa meraih peringkat terbaik kedua kategori filantropi dalam ajang SDGs Action Award 2022 yang digelar di The Sultan Hotel & Residence, Jakarta pada Kamis (1/12/2022). SDGs Action […]
Berhasil Dapatkan Lelang Gitar Dompet Dhuafa untuk Bantu Cianjur, Reza Terima “Penawar Letih” dari Indra The Rain
JAKARTA – Dalam rangka membantu korban terdampak Gempa Cianjur, Dompet Dhuafa menggelar konser amal bertajuk #SoundOfHumanity. Acara yang digelar di Gading Festival, Jakarta, pada Senin (28/11/22) berkolaborasi dengan beberapa selebriti […]
Salurkan Bantuan Kemanusiaan, Komunitas Punk: Gempa Cianjur Getarkan Kami Juga
CIPUTAT, TANGERANG SELATAN — Komunitas Punk asal Pamulang, Punkmulang Stress, bertandang ke kantor LPM (Lembaga Pelayan Masyarakat) Dompet Dhuafa, Sabtu (26/11/2022). Siang itu, mereka menyalurkan bantuan kemanusiaan sebesar Rp950.000,- (sembilan […]
Relawan Sajikan Hangat Minuman Untuk Isep dan Hamdan
CIANJUR, JAWA BARAT — Tipis gerimis nan tebal kabut, menyelimut senja yang mulai bertaut. Jejak kecil langkah sang kakak-beradik, melintas di area Pengungsian Taman Prawatasari Cianjur, Senin (28/11/2022). Sembari memanggul […]
Penyintas Gempa Cianjur: Tidur di Samping Makam Hingga Bantu Layanan di Dapur
CIANJUR, JAWA BARAT — Beberapa penyintas di Kampung Pamengpeuk, Desa Cijedil, Cugenang, tampak sedang menjemur pakaian di area makam, tepat di samping tenda pengungsian. Di tengah suasana sejuk itu, beberapa […]
Kisah Korban Jadi Relawan: Pekerja Bangunan Abdikan Diri Bangun Pengungsian
CIANJUR, JAWA BARAT — Gempa bumi berkekuatan 5,6 SR yang melanda Kabupaten Cianjur mengisahkan banyak hal memilukan. Kejadian pilu akibat gempa ini dialami oleh salah satunya yaitu Ahmad Nur Jailani, […]