Khazanah Islam

Pengertian Fidyah, Hukum, serta Ketentuannya Menurut Islam

Pengertian fidyah, hukum, serta ketentuannya menurut Islam belum sepenuhnya dipahami oleh Nurlina. Tahun lalu, Nurlina kewalahan menghadapi ibadah puasa. Sebab beban pekerjaan dan tingkat stress yang cukup tinggi, membuatnya jatuh […]

Doa Qunut Nazilah dalam Ikhtiar Menghadapi Wabah Virus Corona

Beberapa waktu lalu, Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengimbau kepada masyarakat Indonesia untuk membaca doa qunut nazilah, saat menghadapi wabah virus Corona. Sebenarnya, apa itu doa qunut nazilah? Bagaimana bacaan dan […]

5 Keutamaan Sedekah Menurut Al-Quran dan Hadits

Ada banyak sekali manfaat yang bisa dihasilkan dari sedekah, baik itu bagi penerima maupun pemberi. Terlebih jika aktivitas berbagi dilakukan di bulan Ramadhan. Sedekah menjadi amal yang mampu menambah dari kekurangan […]

Doa Tolak Bala yang Dapat Dilafalkan Saat Wabah

Indonesia memiliki berbagai suku dan budaya. Salah satu budayanya adalah ritual tolak bala. Ritual yang disertai doa, dilakukan untuk melindungi diri dari bencana. Ternyata di Agama Islam juga ada doa […]

Ayat-Ayat Al-Quran Tentang Bencana Alam

Di dalam Al-Qur’an ada banyak sekali ayat-ayat yang berkenaan dengan bencana alam. Allah SWT memberikan banyak peringatan kepada manusia tentang bencana dalam berbagai ayat-ayatnya. Hanya saja, ada banyak jenis bencana […]

Teladan Rasulullah SAW Bangun Solidaritas Muslim

Dalam sebuah hadits, Rasulullah SAW bersabda, "Orang Islam itu bersaudara. Ia tidak menganiayanya dan tidak pula membiarkannya teraniaya. Siapa yang menolong keperluan saudaranya, Allah akan menolong keperluannya pula. Siapa yang […]

5 Sikap Seorang Muslim Menghadapi Bencana Alam 2021

Kehidupan kita di dunia memang penuh dengan ujian. Seperti yang Indonesia alami saat ini dengan banyak bencana alam 2021 yang harus kita hadapi. Salah satu hikmah kejadiannya adalah, Allah SWT memberikan […]

Hikmah Positif Dibalik Pandemi Covid-19

Kehadiran Covid-19 di Indonesia bahkan seluruh dunia sejak Februari 2020 lalu, bukan hanya berdampak pada aspek kesehatan. Virus dan pandemi ini membuat kehidupan seluruh dunia berubah 180 derajat dan menghadirkan […]

Bacaan Doa untuk Orang Meninggal Laki-Laki dan Perempuan

Setiap dari yang bernyawa pasti akan mengalami mati. Termasuk kita sebagai manusia, pasti akan tiba waktunya kita akan kembali kepada Allah dan harus mempertanggungjawabkan atas apa yang telah kita lakukan […]