National

Bertandang ke Zona Madina, Mahasiswa IAIN Kudus Rasakan Manfaat Wakaf Produktif

BOGOR — Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam IAIN Kudus, jauh-jauh datang ke Bogor, Jawa Barat, untuk melihat manfaat wakaf pada Selasa (14/1/2020). Dalam rangka Praktek Kerja Lapangan (PKL) yang […]

Perkuat Program Dakwah, Hadirkan Masjid An-Noor Di Kutai Barat

SIARAN PERS, KUTAI BARAT — Mengawali tahun penuh keberkahan, perwakilan tim Dompet Dhuafa Kalimantan Timur bersama Dompet Dhuafa Australia, bertolak menuju Kutai Barat. Perjalanan tersebut dalam rangka meresmikan Masjid An-Noor […]

Banjir Sudah Surut, Namun Warga Masih Takut

SIARAN PERS, LEBAK, BANTEN – Ketua Yayasan Dompet Dhuafa bersama direksi Dompet Dhuafa meninjau kondisi lokasi terdampak banjir dan longsor, serta keadaan warga di pengungsian Lebak, Banten, akhir pekan lalu. […]

Jembatan Rusak, Perahu Karet Dompet Dhuafa Menjadi Transportasi Favorit Warga Sajira

SIARAN PERS, LEBAK, BANTEN — Banjir bandang di awal tahun lalu, mengakibatkan rusaknya beberapa fasilitas umum di Lebak, Banten. Salah satunya jembatan di Desa Sajira, Lebak, Banten. Jembatan tersebut merupakan […]

Petambak Brebes Keluhkan Bendungan Sungai Cisanggarung

JAKARTA — Enam petambak asal Brebes, datang ke Kantor Pusat Bantuan Hukum (PBH) Dompet Dhuafa di Pejaten, Pasar Minggu, pada Jum’at (10/1/20) pagi. Para petambak mengeluhkan atas terjadinya abrasi yang […]

Sapa Hangat DARLING Bersama Putri Pariwisata Banten Untuk Penyintas Bencana Lebak

LEBAK, BANTEN — Melalui Taman Ceria dan PFA (Pshycological First Aid), Nadya Indri bersinergi dengan Dompet Dhuafa di Pos Pengungsian Bencana Lebak, Pondok Pesantren Darul Mustofa Cipanas, Lebak, Banten. Kehadirannya […]

Karena Masuk Angin Santoso Tidur, Namun Tak Pernah Bangun

BEKASI — Tak disangka, ajal kapan datang dan bagaimana. Almarhum Santoso (63), lama tak bangun dari tidurnya. Diketahuia ia sedang masuk angin, namun ia lelap terlalu lama. Curiga, ternyata benar saja, […]

Melalui PFA, Langkah Nyata Merawat Asa Penyintas Bencana (Bagian 2)

LEBAK, BANTEN — Pada gelaran Merawat Asa melalui Psychological First Aid (PFA) pada 2 Desember 2020, beberapa kegiatan dilakukan di dalamnya salah satunya memberi dukungan stabilisasi emosi pasca peristiwa kritis […]

Melalui PFA, Langkah Nyata Merawat Asa Penyintas Bencana (Bagian 1)

LEBAK, BANTEN — Sang Pencipta menyajikan Indonesia sebagai negeri yang gemah ripah loh jinawi. Kaya akan sumber daya alamnya. Namun, di balik itu, ada serentetan bencana yang dapat datang kapanpun. […]