Penghimpunan
Penghimpunan Dompet Dhuafa pada Ramadan 1444 Tumbuh 11,9 Persen
JAKARTA — Pada Sabtu (22/4/2023) dini hari, bertepatan 1 Syawal 1444 H, Dompet Dhuafa mencatat akumulasi penghimpunan dana zakat dan dana kemanusiaan selama Ramadan 1444 H/2023 M meningkat sebanyak 11,9 […]
SMA Labschool Cibubur Kumpulkan Donasi Kemanusiaan untuk Cianjur
JAKARTA – Siswa kelas XII Labschool Cibubur, atau yang dikenal dengan angkatan NY (Naradipta Yadavendra) turut serta dalam aksi kemanusiaan dengan membantu para penyintas gempa Cianjur untuk pembangunan Huntara Bunga. […]
SDIT Zahra Asy Syifa Salurkan Bantuan untuk Turkiye Melalui Dompet Dhuafa
SUMATERA UTARA — Penyaluran donasi untuk masyarakat korban gempa di Turkiye masih terus bergulir. Pada aksi penggalangan dana, sekolah SDIT Zahra Asy Syifa Patumbak I Deli Serdang menyalurkan hasil donasi […]
SDIT Darul Athfal Kuatkan Solidaritas Kemanusiaan untuk Turkiye dan Suriah
JAKARTA — Kepedulian atas musibah yang menimpa warga Turkiye dan Suriah terus berdatangan. Institusi-institusi pendidikan pun tak lewat untuk mengajak anak-anak didiknya turut peduli. Salah satunya adalah yang dilakukan oleh […]
Ulang Tahun Ketiga, BALAD FC Kumpulkan Donasi untuk Pendidikan Cianjur
JAKARTA — Barudak Alumni Unpad Football Club (BALAD FC) telah menapaki tahun ketiga sejak perkumpulan ini didirikan pada 19 Februari 2020. Dalam rangka menggelar hari ulang tahun yang ketiga, BALAD […]
Kabar Duka Datang Lagi: Gempa Susulan 6,3 M Guncang Turkiye
HATAY, TURKIYE — Kabar duka kembali kita dengar dari Turkiye. Gempa susulan sebesar 6,3 M mengguncang pada Selasa (21/02/2023), di wilayah Turkiye Selatan. Mengutip CNBC, Badan Penanggulangan Bencana dan Darurat […]
Adara Relief International Salurkan Bantuan Medis bagi Penyintas Cianjur
CIANJUR, JAWA BARAT — Adara Relief International memberikan bantuan logistik medis kepada Pos Medis Dompet Dhuafa yang terletak di posko pengungsian Lapangan Cariu, Desa Mangunkerta, Kecamatan Cugenang, Kabupaten Cianjur, Sabtu […]
Para Musisi Turut Suarakan Bantu Cianjur Melalui Sound of Humanity
JAKARTA –Acara Sound of Humanity yang berlangsung di Gading Festival, Sedayu City, Jakarta, pada Senin (28/11/30) menjadi salah satu upaya Dompet Dhuafa dalam membantu korban bencana di Cianjur. Acara ini […]
Jiwa Muda Komunitas Vespa 60s Jabodetabek Tergerak Bantu Warga Cianjur
CIANJUR, JAWA BARAT — Komunitas Vespa 60s Jabodetabek menyalurkan bantuan sejumlah dana kemanusiaan untuk penanganan emergency response bagi penyintas terdampak gempa bumi di Cianjur melalui Dompet Dhuafa, pada Minggu (27/11/2022). […]